Informasi Akademik

Pengumuman Libur Hari Raya Idul Fitri 1445 H

Pengumuman Libur Hari Raya Idul Fitri 1445 H Rabu, 03 April 2024 – By Sahril Mujani Gambar 1: Pengumuman Universitas Pertiwi – Informasi libur Hari Raya Idul Fitri 1445 H berdasarkan Surat Edaran No. 003/UP/WR1/SE/IV/2024. Puji Syukur kita panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas semua berkah, hidayah, serta nikmat sehat yang diberikan. Semoga Bapak/Ibu …

Pengumuman Libur Hari Raya Idul Fitri 1445 H Read More »

Yudisium Tahun Lulusan 2022-2 dan 2023-1 Fakultas Pariwisata dan Bahasa

Yudisium Tahun Lulusan 2022-2 dan 2023-1 Fakultas Pariwisata dan Bahasa Kamis, 22 Februari 2024 – by Sahril Mujani Gambar 1: Dokumen UNPERTI Universitas Pertiwi – Yudisium Tahun Lulusan 2022-1 dan 2023-1 Fakultas Pariwisata dan Bahasa (FPB). Berdasarkan Surat Edaran No. 002/FPB/DEK/SE/II/2024, Kegiatan yudisium ini merupakan kegiatan yang wajib diikuti oleh mahasiswa/i yang sudah mengikuti Ujian Sidang …

Yudisium Tahun Lulusan 2022-2 dan 2023-1 Fakultas Pariwisata dan Bahasa Read More »

Kapan Masuk Kuliah? Perkuliahan Semester Genap Dimulai pada 18 Maret 2024

Kapan Masuk Kuliah? Perkuliahan Semester Genap (2023-2) Dimulai pada 18 Maret 2024 Selasa, 20 Februari 2024 – by Sahril Mujani Gambar 1: Kalender Akademik 2023/2024 Universitas Pertiwi – Apakah Anda sedang berlibur saat ini? Santai saja, masih ada waktu sekitar satu bulan untuk mengisi liburanmu sambil menunggu waktu kuliah.  Pasca Ujian Akhir Semester (UAS) tahun …

Kapan Masuk Kuliah? Perkuliahan Semester Genap Dimulai pada 18 Maret 2024 Read More »

Ikuti Seminar Wajib FBT: Talent Management: Engagement, Attitude, and Networking

Ikuti Seminar Wajib FBT: Talent Management: Engagement, Attitude, and Networking 20 Desember 2023 Gambar 1: Seminar Wajib Universitas Pertiwi – Semakin berkembangnya dunia bisnis, manajemen bakat menjadi kunci sukses bagi perusahaan untuk tetap bersaing di pasar yang semakin kompetitif. Dalam menghadapi tantangan ini, sebuah seminar wajib dengan tema “Talent Management: Engagement, Attitude, and Networking” menjadi …

Ikuti Seminar Wajib FBT: Talent Management: Engagement, Attitude, and Networking Read More »

Sebentar lagi Akan Ada Training Uji Kompetensi Manajemen Sumber Daya Manusia

Sebentar Lagi Akan Ada Training dan Uji Kompetensi Manajemen Sumber Daya Manusia Jum’at, 15 Desember 2023 Gambar 1: Fakultas Bisnis & Teknologi Universitas Pertiwi – Akan ada hal yang menarik dan sangat bermanfaat dalam acara yang satu ini yaitu Training dan Uji Kompetensi Manajemen Sumber Daya Manusi yang akan diadakan pada 6 & 7 Januari …

Sebentar lagi Akan Ada Training Uji Kompetensi Manajemen Sumber Daya Manusia Read More »

Universitas Pertiwi Beralih Lebih Maju: Pengaplikasian Ujian Tengah Semester Menggunakan Gadget dan Telah Berjalan Dengan Baik

Universitas Pertiwi Beralih Lebih Maju: Pengaplikasian Ujian Tengah Semester Menggunakan Gadget dan Telah Berjalan Dengan Baik Sabtu, 02 Desember 2023 Gambar 1: Ujian Tengah Semester 2023 Universitas Pertiwi – Ujian Tengah Semester (UTS) berlangsung selama satu minggu, mulai 27 November s/d 02 Desember 2023. Pelaksanaan UTS secara tatap muka (luring) dan memanfaatkan gadget sebagai bentuk …

Universitas Pertiwi Beralih Lebih Maju: Pengaplikasian Ujian Tengah Semester Menggunakan Gadget dan Telah Berjalan Dengan Baik Read More »

Sebentar lagi Ujian Tengah Semester Ganjil TA 2023-1

Sebentar Lagi UTS (Ujian Tengah Semester) Ganjil TA 2023-1 Jum’at 24 November 2023 Gambar 1: Proses UTS Universitas Pertiwi – Berdasarkan Surat Edaran No: 004/Peng/Warek.II/XI/2023 bahwa pelaksanaan Ujian Tengah Semester (UTS) Ganjil mulai dilaksanakan pada  27 November 2023. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan yaitu: Telah melunasi angsuran ke 2(dua) dari tiga angsuran. Angsuran adalah …

Sebentar lagi Ujian Tengah Semester Ganjil TA 2023-1 Read More »

Seminar Wajib FBT – Membahas Perubahan Dunia: Dari VUCA Menuju Bani World

Seminar Wajib FBT – Membahas Perubahan Dunia: Dari VUCA Menuju Bani World Sabtu, 18 November 2023 Gambar 1: Seminar FBT Univeristas Pertiwi – Fakultas Bisnis dan Teknologi (FBT) telah mengadakan seminar wajib yang membahas tentang perubahan dunia dari VUCA menuju Bani World. Selamat datang di dunia yang terus berubah, dinamis, dan penuh tantangan. Apa yang …

Seminar Wajib FBT – Membahas Perubahan Dunia: Dari VUCA Menuju Bani World Read More »

Terdapat Perubahan Nama Fakultas pada Kampus Universitas Pertiwi

Terdapat Perubahan Nama Fakultas pada Kampus Universitas Pertiwi Rabu, 08 November 2023 Gambar 1: Universitas Pertiwi Universitas Pertiwi – Berdasarkan surat keputusan Yayasan Pendidikan Pertiwi Global, nomor: 002/SK/YPPG/X/2023 bahwa terdapat perubahan tentang Struktur Organisasi Universitas Pertiwi. Fakultas Teknologi (FTK) saat ini tidak lagi berdiri sendiri. FTK bergabung dengan Fakultas Ekonomi & Bisnis (FEB). Dari penggabungan …

Terdapat Perubahan Nama Fakultas pada Kampus Universitas Pertiwi Read More »

Serah Terima Jabatan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Pertiwi T.A 2023-2024

Serah Terima Jabatan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Pertiwi T.A 2023-2024 Rabu, 04 November 2023 Gambar 1: BEM Unperti Universitas Pertiwi – Selamat atas terpilihnya Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Pertiwi Tahun Akademik 2023-2024 yang telah dilantik pada Sabtu, 04 November 2023. BEM adalah salah satu organisasi mahasiswa (Ormawa) yang merupakan lembaga eksekutif di lingkungan …

Serah Terima Jabatan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Pertiwi T.A 2023-2024 Read More »

Scroll to Top